4 Motor Listrik United Berkarakter Urban-Active hingga Penakluk Segala Medan

4 Motor Listrik United Berkarakter Urban-Active hingga Penakluk Segala Medan

4 Motor listrik United berkarakter urban-active hingga penakluk segala medan.-unitedcoid-

4 Motor Listrik United Berkarakter Urban-Active hingga Penakluk Segala Medan

RADARTASIK.COM – United sukses memproduksi 1 juta sepeda premium dan sepeda listrik premium sejak tahun 1991.

Bermodalkan kisah sukses tersebut, United mulai ekspansi ke bisnis motor listrik (molis) dalam beberapa tahun terakhir ini.

Hingga saat ini sudah ada 4 motor listrik produksi United E-Motor. Antara lain United E-Motor MX-1200, United E-Motor T-1800, United E-Motor TX-1800 dan United E-Motor TX-3000.

BACA JUGA: Asyik PIP Pelajar Rp1 Juta Cair Bulan Depan Nih, Cek Data Penerima untuk Kota Tasik

Semua motor listrik United E-Motor sudah dipasarkan PT Terang Dunia Internusa (TDI) sebagai Agen Pemegang Merk (APM) United E-Motor.

Pabrikan United E-Motor merilis motor lsitrik dengan berbagai karakter dan kebutuhan para penggunanya di Indonesia.


4 Motor listrik United berkarakter urban-active hingga penakluk segala medan.-Unitedcoid-

1. United E-Motor MX-1200 / Energize Your Day

Motor listrik serbaguna bergaya urban-active yang akan mendukung apa pun aktivitas harianmu. Ruang dek bawah yang lebih lapang muat lebih banyak barang.

BACA JUGA: Unik! Bulan Zulhijah Tidak Sama dengan Bulan Lain

Pengisian daya langsung dengan menghubungkan saklar charger ke sumber listrik. Kemudian hubungkan ke charging port.

Dalam kondisi terisi penuh, Baterai Graphene lebih efisien dan mendukung jarak tempuh lebih jauh.

Harga United E-Motor MX-1200 mulai Rp 14,8 juta (OTR DKI Jakarta).

2. United E-Motor TX-1800 / The Real Urban Excitement

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: