KOMINFO Buka Pelatihan dan Sertifikasi Gratis, Ada Dua Program yang Bisa Dipilih, Fasilitas Peserta Uang Saku.

KOMINFO Buka Pelatihan dan Sertifikasi Gratis, Ada Dua Program yang Bisa Dipilih, Fasilitas Peserta Uang Saku.

Kominfo buka pelatihan dan sertifikasi gratis, ada dua program yang bisa dipilih, fasilitas peserta uang saku.-Instagram @kemenkominfo-

RADARTASIK.COM - Kementerian Komunikasi dan Informatika atau Kominfo buka pelatihan dan sertifikasi gratis yang akan berlangsung di Yogyakarta.

Kominfo buka pelatihan dan sertifikasi gratis untuk dua program yakni Associate Data Scientist dan 3D Game Modeler.

Pendaftaran pelatihan dan sertifikasi dari Kominfo telah dibuka sejak 1 April hingga 29 Mei 2023.

Pelatihan dan sertifikasi dari Kominfo akan dilaksanakan secara hybrid yakni daring dan luring.

BACA JUGA:JANGAN Kaget, Marc Klok Tinggalkan Persib, Ini Alasan Resmi Kepergiannya

Perlu diketahui, pelatihan dan sertifikasi ini sangat penting untuk meningkatkan skill dalam dunia digital.

Apalagi, kemampuan digital di era teknologi dan informasi ini sangatlah dibutuhkan, baik oleh instansi pemerintah maupun swasta.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini dua program pelatihan dan sertifikasi gratis dari Kominfo:

1. Associate Data Scientist

BACA JUGA:Legenda AS Roma Minta Mourinho Bertahan: ‘Cinta Penggemar Giallorossi Tidak Ada Bandingannya di Tempat Lain’

- Pendaftaran dilakukan secara online melalui laman https://komin.fo/ADSC.

- Pendaftaran 1 April hingga 29 Mei 2023.

- Pelaksanaan 5 Juni 2023 (daring) dan 6-10 Juni 2023 (luring).

2. 3D Game Modeler

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: instagram @kemenkominfo