Tanda Kiamat, Lokasi Dinding Ya’juj dan Ma’juj Benarkah Ada di Negara Ini?

Tanda Kiamat, Lokasi Dinding Ya’juj dan Ma’juj Benarkah Ada di Negara Ini?

Ilustrasi tanda hari kiamat.-dok.radartasik.disway.id-

Tanda Kiamat, Lokasi Dinding Ya’juj dan Ma’juj Benarkah Ada di Negara Ini?

RADARTASIK.COM - Tanda kiamat itu munculnya Ya’juj dan Ma’juj. Sosok makhluk perusak yang ganas dan kejam.

Dipastikan tanda kiamat sudah dekat ketika dua bangsa ini keluar dari dinding yang mengurungnya.

Dinding itu dibuat Raja Zulkarnain sangat kokoh. Sangat kuat dan akan hancur menjelang hari kiamat saja.

BACA JUGA: Keren, Persib Kontrak 2 Alumni Inggris Masuk Class of Luis Milla di Persib Seperti Era Sir Alex Ferguson di MU

Tempat dinding yang mengurungnya Ya’juj dan Ma’juj masih misterius. Hanya Allah saja yang mengetahuinya.

Allah juga yang mengizinkan dinding itu hancur dan Ya’juj dan Ma’juj bebas.

Lalu dua bangsa yang masih keturunan Nabi Adam AS turun dari puncak-puncak gunung.

Jumlahnya sangat banyak melebihi populasi manusia. Mereka hancurkan apa saja yang dilewatinya, dan membunuh siapa saja manusia yang ditemuinya.

BACA JUGA: Resmi Dikontrak Persib hingga 2025, Pemain Timnas Filipina Pasang Target Juara: ’Persib Terkenal di Asia’

Saat tanda kiamat ini muncul, tidak ada kekuatan yang mampu melawan mereka.

Termasuk Nabi Isa Alaihisalam tidak mampu melawannya sehingga memilih menyingkir ke atas gunung.

Begitu juga orang-orang beriman lainnya bersembunyi ke gunung-gunung

Agar mereka selamat dari keganasan dan pembunuhan kejam Ya’juj dan Ma’juj.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: