Resep Achmad Jufriyanto Bawa Persib Juara Liga 1: Anggap Setiap Pertandingan Layaknya Final

Achmad Jufriyanto-Tangkapan layar Twitter Persib-
“Memang targetnya kami fokus di pertandingan ke pertandingan untuk dapatkan hasil maksimal,” jelasnya.
Il Capitano Achmad Jufriyanto dan kiper I Made Wirawan menjadi skuad yang tersisa saat Persib memenangkan juara Liga 1 tahun 2014.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: persib.co.id