Perda Tak Akan Intervensi Pesantren
Ketua DPC PKB Kota Tasikmalaya itu mengakui perlunya pelibatan warga sekitar dalam tumbuh kembang dan gaung suatu pesantren di wilayahnya. Pesantren merangkul warga sekitarnya, yang diharapkan berimbas terhadap perbaikan akhlak. ”Supaya tidak lagi ada kesan eksklusif. Pesantren yang selama ini sulit mengakses dukungan pemerintah dalam peningkatan sarana prasarana, bisa terfasilitasi dalam mengembangkan pendidikan keagamaannya. Mudah-mudahan Syawal nanti sudah bisa difasilitasi rancangannya ke provinsi dan segera kita paripurnakan,” tutur Kasatkorcab Banser Kota Tasikmalaya tersebut. (igi)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: