Mengulas Fitur, Keunggulan dan Cara Menggunakan Google Slides Aplikasi Presentasi Berbasis Cloud

Rabu 11-09-2024,09:00 WIB
Reporter : Aisah
Editor : Andriansyah

Keunggulan google slides selanjutnya yaitu Fitur kolaborasi real-time memungkinkan tim untuk bekerja bersama dalam pembuatan presentasi. 

Keunggulan google slides Ini sangat berguna untuk proyek tim, di mana banyak orang dapat berkontribusi secara bersamaan tanpa harus mengirimkan versi berkas yang berbeda.

3. Pembaharuan Otomatis dan Penyimpanan Aman

Google Slides secara otomatis menyimpan semua perubahan yang Anda buat, sehingga mengurangi risiko kehilangan data. 

Selain itu, data Anda disimpan di server Google yang aman, mengurangi kekhawatiran tentang kehilangan data akibat kerusakan perangkat keras.

4. Kompatibilitas dan Integrasi

Google Slides kompatibel dengan berbagai format file, termasuk Microsoft PowerPoint (.pptx). 

Selain itu, ia juga terintegrasi dengan berbagai aplikasi Google lainnya seperti Google Sheets dan Google Docs, memudahkan penggabungan data dan informasi dari berbagai sumber.

BACA JUGA:Seluruh Paslon yang Daftar Pilkada Kota Tasikmalaya Serahkan Perbaikan Berkas Tepat Waktu

Selain membahas fitur google slides, dan keunggulan google slides. Saatnya mengulas tentang cara menggunakan google slides. 

Cara Menggunakan Google Slides.

Untuk cara menggunakan google slides yang pertama adalah: 

1. Akses Google Slides

Cara menggunakan google slides, yaitu pertama Kunjungi situs Google Slides di slides.google.com dan masuk menggunakan akun Google Anda. 

2. Buat Presentasi Baru

Cara menggunakan google slide selanjutnya adalah Klik tombol "Blank" untuk memulai presentasi baru dari awal, atau pilih salah satu template yang tersedia. Template yang dipilih akan memudahkan Anda untuk memulai dengan desain yang sudah ada.

Kategori :