Cara Mudah Bayar Belanjaan Online Pakai BCA Virtual Account

Rabu 22-05-2024,04:01 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan
Cara Mudah Bayar Belanjaan Online Pakai BCA Virtual Account

- Anda login ke BCA mobile

- Anda pilih m-Transfer dan pilih BCA Virtual Account

BACA JUGA: Libur Panjang Waisak, KAI Siap Operasikan 20 Kereta Tambahan, Simak Jadwal Keberangkatannya

- Anda masukkan nomor BCA Virtual Account dari e-commerce dan klik Send

- Anda masukkan nominal

- Anda cek detail transaksi, klik OK

- Anda masukkan PIN dan transaksi berhasil

3. KlikBCA

- Anda login ke KlikBCA

- Anda pilih Transfer Dana dan pilih Transfer ke BCA Virtual Account

- Anda masukkan nomor BCA Virtual Account dari e-commerce dan klik Lanjutkan

- Anda masukkan nominal dan klik Lanjutkan

- Anda masukkan Respon KeyBCA Appli 1 dan klik Kirim

- Transaksi Anda berhasil dilakukan

4. ATM BCA

BACA JUGA: Program Intervensi Stunting Pemkot Tasikmalaya Harus Dievaluasi, Fokus Edukasi dan Partisipasi Publik

Kategori :