Usai Lebaran 2024, Harga Motor Matic Termurah, Mulai Rp 17 Jutaan
RADARTASIK.COM – Usai Lebaran 2024, apakah harga motor matic turun? Berapa harga motor matic termurah?
Untuk jawaban pertanyaan tersebut silakan cek harga motor matic termurah dari Yamaha, Honda dan Suzuki per 18 April 2024 di sini.
Berikut daftar harga motor matic 2024 on the road Jakarta!
BACA JUGA: Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Azies Resmi Daftar ke Partai Demokrat Bidik Kursi Z1 atau Z2?
MOTOR YAMAHA
1. Yamaha Mio M3 125
- Harga mulai dari Rp 17.750.000
2. Yamaha Gear 125
- Harga mulai dari Rp 18.505.000
3. Yamaha X-Ride 125
- Harga mulai dari Rp 20.200.000
4. Yamaha Fino 125
- Harga mulai dari Rp 20.400.000
5. Yamaha FreeGo 125