Konsep dan 10 Aturan Permainan Dalam Drakor Thriller Pyramid Game, Game yang Menentukan Nasib Siswa
RADARTASIK.COM – Drama Korea terbaru Drakor Thriller Pyramid Game telah menarik perhatian penonton sejak tayang perdana pada 29 Februari lalu.
Mengisahkan tentang kehidupan di sekolah menengah Baekyeon, drama Korea terbaru bukan sekadar hiburan semata tetapi juga menjadi cerminan dari isu-isu sosial yang relevan seperti kekerasan di sekolah dan hierarki sosial.
Dalam artikel ini, kita akan membahas lebih lanjut tentang 10 aturan main Drakor Thriller Pyramid Game yang menjadi inti dari konflik dalam drama Korea terbaru.
BACA JUGA: Drakor Thriller Pyramid Game Dibintangi Rookie Muda, Berikut Profil 7 Pemeran Utamanya
A. Konsep Pyramid Game
Pyramid Game merupakan sebuah permainan yang diadakan di sekolah menengah Baekyeon yang melibatkan siswa kelas 2 hingga 5.
Permainan ini tidak hanya sekadar permainan biasa tetapi juga menentukan kelas kepopuleran bagi setiap siswa di kelas tersebut.
Dalam konteks ini, kelas kepopuleran menjadi faktor penentu apakah seseorang akan menjadi korban bully atau tidak.
BACA JUGA: Tips Mengecilkan Perut, Perut Buncit Hilang Sekejap Cuma dengan Cara Ini
B. Aturan Main
Aturan dalam Pyramid Game memperkuat hierarki sosial di sekolah Baekyeon. Berikut adalah beberapa aturan yang harus dipatuhi oleh peserta:
1. Kelas Terbatas