Davide Frattesi: Sangat Bodoh Berfikir Saya Langsung Jadi Starter, Level Inter Milan Sangat Tinggi

Rabu 28-02-2024,11:00 WIB
Reporter : Ahmad Faisal
Editor : Ahmad Faisal
Davide Frattesi: Sangat Bodoh Berfikir Saya Langsung Jadi Starter, Level Inter Milan Sangat Tinggi

“Sebelum melawan Atletico, saya, Arnautovic, Asllani, dan Carlos Augusto telah memutuskan bahwa setiap kali ada gol, si pencetak gol memberikan hadiah kepada tiga yang lain. Kami masih menunggu Arna, tapi dengan gol di Lecce, giliran saya juga harus membayar," pungkasnya.

Kategori :