Info SNPMB 2024, Batas Umur Maksimal Peserta Didik dan Lulusan Paket C pada UTBK-SNBT 2024 Jadi 25 Tahun

Selasa 19-12-2023,06:30 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Ruslan
Info SNPMB 2024, Batas Umur Maksimal Peserta Didik dan Lulusan Paket C pada UTBK-SNBT 2024 Jadi 25 Tahun

BACA JUGA:Cara Aktivasi, Penggunaan Hingga Deaktivasi Tap to Pay di Livin’ By Mandiri

Menariknya, jalur SNBP biaya seleksinya telah ditanggung oleh pemerintah.

Adapun kuota minimum pada jalur SNBP yaitu minimal 20 persen.

2. SNBT 2024

SNBT merupakan jalur penerimaan mahasiswa berdasarkan hasil UTBK atau UTBK dan kriteria lain yang telah ditetapkan PTN.

BACA JUGA:RESMI Dibuka, Ini Petunjuk Pendaftaran Tenaga Kesehatan Haji 1444 H/2024 M, Ketahui Juga Persyaratannya

Calon mahasiswa baru yang mengikuti jalur SNBT akan melaksanakan tes menggunakan komputer.

Berbeda dengan SNBP, jalur SNBT biayanya ditanggung peserta dan subsidi pemerintah.

Kuota minimum pada jalur SNBT yakni minimal 40 persen.

3. Jalur Mandiri 2024

BACA JUGA:Terbit Formula Harga Dasar BBM Tertentu, Harga Solar Subsidi Jadi Berapa?

Jalur Mandiri 2024 dapat menggunakan nilai UTBK dengan kuota maksimum 30 persen.

Itulah informasi mengenai SNPMB 2024, semoga bermanfaat!

Kategori :