1.507 Orang Guru Dibutuhkan di Pemkab Tasikmalaya, Ada Kuota untuk Disabilitas

Senin 18-09-2023,07:51 WIB
Reporter : Tina Agustina
Editor : Tina Agustina

1.507 Orang Guru Dibutuhkan di Pemkab Tasikmalaya, Ada Kuota untuk Disabilitas

KAB.TASIK, RADARTASIK.COM - Pemkab Tsikmalaya membuka lowongan PPPK untuk berbagai formasi dengan 3 kategori yaitu tenaga guru, tenaga Kesehatan dan tenaga teknis.

1.507 orang guru dibutuhkan di Pemkab Tasikmlaya. Dari jumlah tersebut kuota terbesar ada di 3 formasi yaitu guru kelas dengan total 910 orang.

Guru agama Islam 245 orang, dan guru Penjasorkes sebanyak 178 orang. Dari kuota tersebut juga diberikan kuota untuk penyandang disabilitas seperti untuk guru agama 5 kuota diperuntukan bagi penyandang disabilitas.

BACA JUGA:Aplikasi DANA Selesaikan Beragam Pembayaran Transaksi Kamu, Cukup via HP Beresnya Cepat!

Sedangkan untuk guru kelas 41 kuota yang diberikan kepada penyandang disabilitas.

1.507 orang guru dibutuhkan di Pemkab Tasikmalaya dengan rincian sebagai berikut:

Guru Agama Islam 245 orang 

Guru Bahasa Indonesia 69 orang

BACA JUGA:Irit Banget MG4 EV Mampu Melesat Sejauh 425 Km, Cek Harga Lebih Mahal dari New Fortuner GR Sport

Guru Bahasa Inggris 9 orang

Guru Bimbingan Konseling 5 orang

Guru IPA 7 orang

Guru IPS 9 orang

BACA JUGA:Kamu Punya Usaha dan Ingin Gabung Jadi Merchant Partner OVO? Simak Cara Daftarnya

Kategori :