BOCORAN Spesifikasi Kawasaki Ninja E-1, Top Speed Mencapai 99 Km Per Jam

Sabtu 16-09-2023,17:32 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

- Range: 72 km (WMTC)

- Final drive: Chain

- Primary Reduction Ratio: 3.211 (61/19)

- Final reduction ratio: 3.867 (58/15)

Sebelumnya diberitakan, Kawasaki memulai era electric vehicle dengan memperkenalkan dua model motor listrik Kawasaki sekaligus.

Dua model motor listrik Kawasaki yang akan resmi dirilis pada bulan Oktober 2023 ini merupakan keluarga Kawasaki Ninja.

Untuk kelas sport diberi nama Kawasaki Ninja e-1. Sedangkan kelas naked diberi nama Kawasaki Ninja Z e-1.

BACA JUGA: Air Situ Leutik Kota Banjar Surut, Pesawahan di Dua Desa Alami Kekeringan Hingga Puluhan Hektar

Dua model motor listrik Kawasaki ini setara dengan kelas 125 cc sepeda motor konvensional dengan tipe sasis berkapasitas menengah.

Kawasaki Ninja e-1 dan Kawasaki Ninja Z e-1 akan menghadirkan karakteristik fun to ride khas Kawasaki yang dipadukan dengan keinginan nol emisi.

Kategori :