Arrigo Sacchi: Inter Milan Andalkan Serangan Balik, AC Milan Tancap Gas untuk Mendominasi Lapangan

Jumat 08-09-2023,04:00 WIB
Reporter : Ahmad Faisal
Editor : Ahmad Faisal

“Mereka tidak fokus pada taktik yang tidak berguna, tapi dia selalu berusaha menginjak pedal gas untuk mendominasi lapangan,” sambungnya. 

"AC Milan lebih bergantung pada permainan kolektif, berusaha mencetak gol melalui taktik dan manuver, yang berasal dari anggapan bahwa sepak bola adalah olahraga tim, sebuah konsep yang belum sepenuhnya dipahami di Italia," ungkapnya. 

"Pertandingan ini akan menjadi sebuah pertarungan antara dua pendekatan yang berbeda dalam menafsirkan sepak bola. Harapannya kita akan disuguhkan dengan pertandingan yang menghibur," pungkasnya.

Kategori :