Para Pengguna Motor Wajib Tahu, Ini Dampak Jika Telat Mengganti Oli Mesin

Jumat 21-07-2023,16:38 WIB
Reporter : Tina Agustina
Editor : Tina Agustina

BACA JUGA:Timnas Indonesia Bakal Hadapi Turkmenistan di Laga FIFA Matchday

4. Lepas tutup pengisian oli dan periksa O-ring (ganti bila perlu).

5. Keluarkan oli mesin melalui baut pembuangan oli sampai dengan tidak ada lagi tetesan (di bagian bawah mesin) dan jangan disemprot menggunakan angin bertekanan.

6. Pasang kembali baut pembuangan oli  dan gantilah Washer atau ring baut oli dengan yang baru kencangkan dan pastikan jangan terlalu kekencangan gunakan alat torsi meter dengan ukuran (Torsi 24 N.m)

7. Isi oli mesin yang melalui lubang pengisian oli mesin.

BACA JUGA:CCEP Indonesia Gelar Aksi Bersih-Bersih Tingkatkan Kepedulian Pengelolaan Sampah Secara Tepat

8. Pasang kembali tutup lubang pengisian oli mesin.

“Untuk melakukan penggantian oli, jika terbatas waktu dan alat, disarankan bagi konsumen untuk datang langsung ke bengkel resmi atau AHASS (Astra Honda Authorized Service Station)."

"Guna merawat sepeda motor kesayangan dan memastikan performa serta tarikan tetap terjaga,” ujar Ade.

Kategori :