Gantikan Timnas Indonesia, Persib Pinjam 2 Pemain untuk Kejuaraan di Brunei Darussalam, Ini Posisinya
BANDUNG, RADARTASIK.COM— Persib sukses gantikan timnas Indonesia di kejuaraan internasional.
Tak hanya mewakili timanas Indonesia, namun Persib berhasil membawa trofi juara.
Untuk gantikan timnas Indonesia, Persib pinjam 2 pemain saat mengikuti kejuaraan di Brunei Darussalam.
Persib gantikan timnas Indonesia pada 1986.
Saat itu Persib gantikan timnas Indonesia untuk Piala Sultan Hassanal Bolkiah di Brunei Darussalam.
Sejatinya, Piala Sultan Hassanal Bolkiah harus diikuti level timnas sebuah negara.
Terlebih, saat itu Piala Sultan Hassanal Bolkiah turnamen prestisius bagi timnas-timnas Asia Tenggara.
Kala itu Piala Sultan Hassanal Bolkiah diikuti tim nasional di Asia Tenggara seperti Indonesia, Filipina, Singapura, Malaysia dan Brunei Darussalam.
Nah, Timnas Indonesia saat itu selalu mengikuti Piala Hassanal Bolkiah tersebut.
Tetapi pada 1986, timnas Indonesia ’absen’ karena sedang mempersiapkan diri ke Brasil untuk Pra Piala Dunia 1986.
Agar timnas Indonesia tidak absen di kejuaraan Piala Hasanal Bolkiah tahun 1986, maka PSSI menunjuk Persib Juara Divisi Utama Perserikatan 1986 agar berangkat mewakili Indonesia ke Brunei Darussalam.
BACA JUGA: Kim Min-jae Diincar Manchester United, Presiden Napoli Tegaskan Tak Akan Jual Pemain