Daftar 6 Provinsi Buka Pemutihan Pajak Kendaraan Bulan Juni 2023

Rabu 07-06-2023,05:33 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

2. Provinsi Sumatera Selatan

Mulai 1 April 2023, Pemerintah Daerah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) mengadakan program pemutihan pajak berupa:

- Bebas denda dan bunga pajak kendaraan

- Tunggakan PKB lebih dari 3 tahun dan seterusnya cukup bayar 2 tahun

- Pengurangan BBNKB II 50 persen untuk semua proses balik nama kendaraan bermotor

- Bebas denda SWDKLLJ tahun lewat

3. Provinsi Kalimantan Barat

BACA JUGA: Bek Brasil Lucas Rocha Jadi ke Persib? Bek Senior Persib Terancam Korban Perampingan Luis Milla

Pemerintah Daerah Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) memberlakukan pemutihan pajak sejak 1 Februari hingga 31 Juli 20230, berupa:

- Bebas denda Pajak Kendaraan Bermotor

- Bebas denda BBNKB II

- Gratis Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) II

- Diskon 25% pokok pajak kendaraan bermotor bagi wajib pajak yang menunggak pajak 4 tahun

- Diskon 40% pokok pajak kendaraan bermotor bagi wajib pajak yang menunggak pajak 5 tahun

4. Provinsi Lampung

Ayo nikmati program keringanan Pajak Kendaraan Bermotor di seluruh gerai atau unit pelayanan Samsat yang tersebar di Provinsi Lampung dimulai bulan April 2023 sampai September 2023.

Kategori :