ASYIK Pendaftaran Beasiswa PMDSU Bagi Calon Doktor Muda Indonesia Dibuka, Simak Ketentuannya

Sabtu 08-04-2023,09:14 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Suryadi

4. Pengumuman mahasiswa penerima PMDSU.

Namun sebelum anda mendaftar, pastikan sudah memenuhi persyaratan beasiswa PMDSU yang telah ditetapkan Kemdikbudristek, berikut syarat-syaratnya:

1. Sarjana unggul (fresh graduate).

2. Telah memiliki gelar S1 (sarjana strata 1).

BACA JUGA:Pemerintah Kembali Kucurkan Dana Rp15 T untuk LPDP, Targetkan 7.000 Orang Penerima Beasiswa

3. Persyaratan IPK pelamar sebagai berikut:

- Akreditasi PT Asal Pelamar A, Akreditasi Prodi Asal Pelamar A, maka IPK minimal 3,25.

- Akreditasi PT Asal Pelamar B, Akreditasi Prodi Asal Pelamar A, maka IPK minimal 3,5.

- Akreditasi PT Asal Pelamar A, Akreditasi Prodi Asal Pelamar B, maka IPK minimal 3,5.

BACA JUGA:Kekurangan Dokter Spesialis, Kemenkes Sediakan 2.500 Beasiswa Kedokteran, Segera Dibuka!

- Akreditasi PT Asal Pelamar B, Akreditasi Prodi Asal Pelamar B, maka IPK minimal 3,75

- Akreditasi PT dan Prodi Asal Pelamar dibawah B, maka IPK minimal 3,8

4. Usia pada saat mendaftar tidak lebih dari 24 tahun untuk lulusan non profesi dan 27 tahun untuk lulusan profesi.

5. Memperoleh rekomendasi dari dosen pembimbing.

BACA JUGA:MANTAP! Jasa Marga Berikan Diskon Tarif Tol, Berlaku Saat Mudik Lebaran 2023?

6. Warga Negara Indonesia.

Kategori :