KOTA TASIK, RADARTASIK.COM - Hot Pot menu incaran malam tahun baru, yang bisa dinikmati bersama dengan teman dan keluarga.
Hot pot yang merupakan makanan berkuah khas dari China, ternyata bisa dibuat dengan mudah. Bahkan bahan-bahan untuk membuat Hot Pot yang sederhana bisa kit beli di beberapa toko yang menyediakan aneka makan beku.
Berikut tempat belanja bahan Hot Pot Terlengkap di Tasikmalaya:
1. Rumah Beku
BACA JUGA:Tok! Daftar Hari Cuti Bersama 2023 bagi PNS, Telah Ditetapkan Presiden Jokowi Sebanyak 8 Hari
Rumah beku terletak di JJalan HZ MUstofa Tasikmalaya. Di tempat ini aneka bahan Hot Pot baik yang sudah dikemas dalam satu porsi atau bisa juga dibeli satuan sesuai dengan selera kita.
Tidak hanya bahan-bahannya saja, ada juga aneka bumbu Hot Pot dari berbagai mereka. Di sini juga tersedia aneka slice daging api yang juga banyak digunakan untuk Hot Pot.
Termasuk jamur enoki, salah satu jamur berbentuk panjang dan berwarna putih yang banyak digunakan untuk toping Hot Pot.
Ada juga aneka saus dan bumbu-bumbu yang bisa kita pilih sesuai dengan selera.
BACA JUGA:Tok! Daftar Hari Cuti Bersama 2023 bagi PNS, Telah Ditetapkan Presiden Jokowi Sebanyak 8 Hari
2. Kedai Fresh Mama Ina
Di sini aneka daging sapi segar dengan berbagai ukuran baik daging lokal maupun daging import tersedia dengan lengkap. Begitu juga denganm bumbu, bisa pilih bumbu lokal maupun import.
Untuk sayuran di Kedai Fresh Mama Ina juga sangat lengkap. Aneka jamur, hingga sayuran segar tersedia lengkap. Lokasinya ada di Seladarma.
Selain lengkap, di sini pun merupakan miniatur dari pasar modern yang bersih dan sehat. Aneka bahan makanan, tidak hanya bahan-bahan untuk Hot. Pot saja, namun jjuga untuk aneka masakan lainnya tersedia dengan lengkap.
BACA JUGA:Asyik, Nominal Bansos PKH 2023 hingga Rp 2,4 Juta, Ini Kriterianya, Cek di Sini