Transformasikan Foto Liburanmu Jadi Aesthetic Pakai Prompt AI

Transformasikan Foto Liburanmu Jadi Aesthetic Pakai Prompt AI

Ubah foto liburan jadi seperti di Paris atau Tokyo pakai prompt AI liburan dari Gemini AI.-Istimewa-

RADARTASIK.COM – Teknologi prompt AI kini menjadi tren besar di dunia lifestyle digital.

Banyak orang menggunakan Artificial Intelligence untuk mengubah foto biasa menjadi hasil AI editan yang tampak seperti di luar negri, misalnya di Paris atau Tokyo.

Fenomena ini berkembang pesat karena kemudahan akses dan hasil visual yang sangat aesthetic.

Dulu, untuk mendapatkan foto liburan yang sempurna, seseorang harus benar-benar bepergian jauh dan menghabiskan biaya besar.

BACA JUGA: Trik Beli Barang Lelang di Pegadaian, Begini Caranya!

Namun, berkat kehadiran Gemini AI dan teknologi Artificial Intelligence, siapa pun kini bisa menikmati sensasi liburan virtual dengan hasil foto yang menawan.

Cukup dengan satu prompt AI liburan, gambar biasa bisa berubah menjadi foto liburan luar negri yang tampak realistis dan elegan.

Prompt AI liburan viral karena kemampuannya menghadirkan nuansa baru dalam dunia digital.

Bukan hanya untuk pamer di media sosial, tetapi juga sebagai bentuk ekspresi diri dan gaya hidup modern.

BACA JUGA: Bank Mandiri Serap 63 Persen Dana Rp 55 Triliun untuk Perkuat Industri Padat Karya dan Ekonomi Kerakyatan

Banyak pengguna merasa bangga bisa membuat hasil AI editan yang terlihat alami seperti benar-benar berlibur ke luar negri.

Misalnya, seseorang yang hanya berfoto di halaman rumah bisa mengubah latar belakangnya menjadi pemandangan Paris dengan Menara Eiffel di kejauhan.

Atau bisa juga membuat suasana malam neon di Tokyo dengan gaya aesthetic khas Jepang.

Semua itu bisa dilakukan hanya dengan menuliskan satu prompt AI liburan yang tepat pada alat seperti Gemini AI.

Cara Membuat Edit Foto Liburan Luar Negri dengan AI

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait