Deretan HP dengan Kamera Terbaik Harga Rp 2 Jutaan 2025, Hasil Foto Jernih dan Tajam

Deretan HP dengan Kamera Terbaik Harga Rp 2 Jutaan 2025, Hasil Foto Jernih dan Tajam

Samsung Galaxy A17 membawa tiga kamera belakang dengan kombinasi 50 MP, 5 MP dan 2 MP.-Samsung-

RADARTASIK.COM – Di era teknologi canggih, deretan HP dengan kamera terbaik harga Rp 2 jutaan 2025 banyak diminati.

Kini, kamera menjadi fitur penting yang wajib ada di setiap ponsel.

Selain untuk mengabadikan momen, kamera juga berfungsi sebagai alat keamanan seperti Face ID.

Berkat kemajuan teknologi, banyak produsen smartphone berlomba menghadirkan kamera terbaik di kelas menengah.

Untuk kamu yang ingin ponsel berkamera jernih tanpa harus keluar biaya besar, berikut daftar rekomendasinya.

1. Tecno Camon 40 – Rp 2.699.000

Tecno Camon 40 hadir dengan kamera utama ganda 50 MP dari Sony.

Sensor besar dan piksel fusi 2,0μm membuat hasil foto tetap tajam siang maupun malam.

BACA JUGA: ISMEI Priangan Timur Miliki Korda Baru dari Unper Tasikmalaya

Dilengkapi AI photography, ponsel ini cocok bagi pengguna yang suka hasil visual alami dan detail.

Spesifikasi Singkat:

- Layar: 6.78 inci AMOLED, 120 Hz

- RAM/ROM: 8/128 GB

- Baterai: 5200 mAh

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait