Tips Aman Berkendara Motor di Jalan Tol Bali Mandara Saat Liburan Nataru 2024-2025

Tips Aman Berkendara Motor di Jalan Tol Bali Mandara Saat Liburan Nataru 2024-2025

Simak tips aman berkendara motor di Jalan Tol Bali Mandara saat liburan Nataru 2024-2025.-Foto: Ilustrasi/Instagram BPJT-

BACA JUGA: Oppo Find X8 Pro, Teknologi Triple Prism Periscope dalam Balutan Desain Ramping

BACA JUGA: Rektor IAI Tasikmalaya Dorong Pembenahan KONI: Jelang Musyawarah Pemilihan Pengurus

5. Perhatikan cuaca

Hindari masuk ke jalur tol laut saat hujan lebat dan angin kencang. Biasanya jika kecepatan angin mencapai 40 kilometer per jam, jalan tol motor akan ditutup sementara untuk menghindari risiko kecelakaan.

Jalan Tol Bali Mandara juga telah dipasang anemometer yang merupakan alat pengukur kecepatan angin demi menjamin keamanan berkendara. 

Anemometer yang berbasis Internet of Things (IoT) dipasang di Gerbang Tol Nusa Dua, Ngurah Rai dan Senoa.

Cara Kerja Anemometer di Tol Bali Mandara

- Memonitor kecepatan angin secara real time.

- Memberikan warning atau peringatan apabila kecepatan angin telah melebihi standar yang berlaku di jalan tol motor dan mobil.

- Saat kecepatan angin mencapai 40 kilometer per jam, anemometer akan memulai mengeluarkan warning.

BACA JUGA: Pengisi Suara Franky One Piece, Kazuki Yao Resmi Putuskan Pensiun

BACA JUGA: Nikita Mirzani Gelar Acara Pembukaan Restoran Barunya, Mie Ami yang Dihadiri Sederet Artis Terkenal

- Jika kecepatan angin melebihi 60 kilometer per jam, jalur tol motor akan ditutup sementara untuk menghindari risiko kecelakaan.

- Apabila kecepatan angin melebihi 80 kilometer per jam, jalur tol mobil juga akan ditutup sementara.

Terdapat sejumlah CCTV sepanjang jalan tol untuk memantau pergerakan kendaraan apabila sewaktu-waktu terjadi angin kencang melebihi standar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: