Sudah Diberi Makan Tapi Kucing Terus Mengeong? Ternyata ini Alasannya, Yuk simak!

Sudah Diberi Makan Tapi Kucing Terus Mengeong? Ternyata ini Alasannya, Yuk simak!

Sudah Diberi Makan Tapi Kucing Terus Mengeong? Ternyata ini Alasannya, Yuk simak!-Radartasik.com/Dela-

RADARTASIK.COM - Kucing adalah hewan peliharaan yang terkenal dengan suara mengeongnya.

Namun, tahukah kamu bahwa kucing mengeong bukan hanya sekadar ingin makan?

Ada berbagai alasan di balik kebiasaan mengeong kucing yang perlu diketahui, terutama bagi pemilik kucing.

Meski terdengar sama, suara mengeong kucing memiliki arti berbeda-beda tergantung situasinya.

BACA JUGA: Ini Pengakuan Adam Alis Setelah Gabung Persib, Liga 1 2024-2025 dan AFC Champions League 2 Jadi Tantangannya

Berikut adalah beberapa alasan kucing terus mengeong meski sudah diberi makan.

1 Kucing Merasa Sakit

Kucing juga bisa mengeong sebagai tanda bahwa kucing sedang tidak sehat. 

Jika kucingmu mulai sering mengeong lebih dari biasanya, dan seolah seperti menjerit maka sebaiknya bawa kucingmu ke dokter hewan

Apalagi jika kucingmu terus mengeong disertai gejala muntah, minum air lebih banyak dari biasanya.

Gejala ini bisa menunjukkan penyakit perut atau kondisi serius seperti gastritis uremik atau penyakit ginjal.

2 Ingin Makan Lebih Banyak

Sebagai pemilik kucing, kamu pasti tahu bahwa kucingmu sangat menyukai makanan yang diberikan.

BACA JUGA: Sedang Dipantau Bobotoh, Ini Profil Mailson Lima Sosok Striker Asing yang Dikaitkan Persib

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: