6 Keutamaan Hari Jumat, Hari Nabi Adam Diciptakan

6 Keutamaan Hari Jumat, Hari Nabi Adam Diciptakan

Keutamaan hari Jumat, hari dimana Nabi Adam diciptakan.-Freepik-

RADARTASIK.COM – Banyak hadits tentang keutamaan hari Jumat yang menjadi dalil keistimewaan hari tersebut. Salah satunya adalah hari ketika Nabi Adam diciptakan.

Hari Jumat dalam Islam memiliki banyak keutamaan dan memiliki kedudukan yang istimewa. Kita akan bahas beberapa keutamaan yang menjadikan Hari Jumat begitu istimewa.

Berikut ini adalah keutamaan hari Jumat

1. Hari Jumat adalah Sayyidul Ayyam

Hari Jumat disebut sebagai sayyidul ayyam atau tuannya hari dan merupakan hari raya dalam satu pekan. Hari yang paling utama dari semua hari.

”Sungguh hari Jumat adalah tuan dari hari-hari yang lain (sayyidul ayyam) dan hari yang paling mulia di sisi Allah SWT. Dan hari Jumat adalah yang lebih mulia di sisi Allah daripada hari Adha (Idul Adha) dan hari Fitri (Idul Fitri)...” (HR. Ibnu Majah)

2. Hari terjadinya Kiamat 

Hari Jumat juga dikaitkan dengan terjadinya hari kiamat. Dalam riwayat hadits disampaikan bahwa hari kiamat akan terjadi pada hari Jumat.

BACA JUGA: Bagaimana Memulai Bisnis Peternakan Sapi? Simak Panduannya di Bawah Ini!

”Sebaik-baik hari adalah hari Jumat karena pada hari itulah Adam diciptakan. Pada hari itu pula ia dimasukkan ke dalam surga dan pada hari itu pula ia dikeluarkan daripadanya. Dan hari kiamat tidak terjadi kecuali pada hari Jumat.” (HR. Muslim)

3. Penciptaan Nabi Adam

Hari ini juga merupakan hari dimana Nabi Adam diciptakan dan kemudian dikeluarkan dari surga.

”Sebaik-baik hari dimana matahari terbit di saat itu adalah hari Jumat. Pada hari ini Adam diciptakan, hari ketika ia dimasukkan ke dalam Surga dan hari ketika ia dikeluarkan dari Surga. Dan hari kiamat tidak akan terjadi kecuali pada hari Jumat.” (HR Muslim)

4. Waktu yang Mustajab untuk Berdoa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: