8 Alasan Mengapa Kucing Senang Tidur di Pangkuan Pemiliknya, Tidak Sekadar Anabul Mempercayaimu

8 Alasan Mengapa Kucing Senang Tidur di Pangkuan Pemiliknya, Tidak Sekadar Anabul Mempercayaimu

Ini alasan kucing senang tidur di pangkuan pemiliknya.-Pixabay-

8 Alasan Mengapa Kucing Senang Tidur di Pangkuan Pemiliknya, Tidak Sekadar Anabul Mempercayaimu

RADARTASIK.COM - Jika kamu adalah seorang pemilik kucing, kamu mungkin sudah familiar dengan kebiasaan unik kucing tidur di pangkuan pemiliknya.

Ternyata, ada beberapa alasan yang melatar belakangi mengapa kucing melakukan hal ini.

Berikut adalah beberapa alasan mengapa kucing senang duduk di pangkuan pemiliknya:

BACA JUGA: Ini Harapan Praktisi Pendidikan kepada Bakal Calon Wali Kota yang Akan Bertarung di Pilkada Banjar 2024

1. Mendapatkan Kehangatan

Anabul suka tidur di pangkuan untuk mendapatkan panas tubuh manusia meskipun mereka sudah dilindungi oleh bulu.

Hal ini karena kucing menyukai tempat hangat dan kita adalah sumber kehangatan bagi mereka.

2. Ingin Mendapat Perhatian dan Kasih Sayang

Kucing tidak menyembunyikan nalurinya ketika tertarik pada sesuatu, termasuk manusia.

Duduk di pangkuan manusia adalah salah satu cara yang dilakukan si anabul untuk menunjukkan mereka ingin dekat dengan kita.

Mereka mengharapkan perhatian serta kasih sayang dari manusia.

Anabul juga terkadang sering melakukan gerakan memijit atau disebut kneading saat duduk di pangkuan, sebagai cara untuk menyamankan dirinya.

BACA JUGA: Peredaran Uang Palsu di Pasar Singaparna Kabupaten Tasikmalaya Bikin Was-Was Warga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: