Tahukah Kamu, Ternyata Warna Bulu Kucing Kampung Menentukan Kepribadiannya, Simak Penjelasannya!
Warna bulu kucing kampung menentukan kepribadiannya.-Pixabay-
Tahukah Kamu, Ternyata Warna Bulu Kucing Kampung Menentukan Kepribadiannya, Simak Penjelasannya!
RADARTASIK.COM - Kucing kampung adalah salah satu hewan yang menjadi primadona untuk dijadikan hewan peliharaan.
Perawatan hewan menggemaskan itu cukup mudah dampak dari memiliki tingkat imunitasnya yang kuat.
Kucing kampung yang menggemaskan ini memiliki berbagai jenis warna. Salah satunya yang sering ditemui di sekitaran pemukiman adalah kucing abu-abu, orange, hitam dan putih.
BACA JUGA: Yuk, Kenalan Lebih Dekat Dengan Kucing Kampung! Dari Mulai Kepribadian Hingga Tips Merawatnya
Tahukah kamu, ternyata warna bulu kucing bisa menentukan kepribadiannya. Nah, mari kita simak penjelasannya!
1. Kucing Berbulu Putih
Kucing kampung berwarna putih sangat terkenal dengan penampilan fisiknya yang rupawan dan anggun.
Mayoritas kucing berbulu putih ini punya kepribadian penyendiri, cukup pemalu, sehingga kucing warna ini cenderung lebih kalem.
BACA JUGA: Gelombang Tinggi Air Laut Juga Terjadi di Pantai Selatan Garut, Rusak Pepohon dan Perahu Nelayan
Di sisi lain, kucing jenis ini cenderung mudah gelisah dengan hal-hal kecil sehingga terkenal sangat manja pada induk maupun pemiliknya.
2. Kucing Berbulu Hitam
Di beberapa negara termasuk Indonesia sendiri kucing berbulu hitam cenderung dikaitkan dengan hal-hal mistis seperti pembawa sial dan lainnya.
Jika beberapa orang masih percaya dengan mitos tersebut, maka artinya mereka belum pernah mencoba memelihara dan merasakan kasih sayang dari kucing ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: