Mantan Timnas Brasil Perkuat Persib saat Tandang ke Madura United, Tandem Sehati David da Silva

Mantan Timnas Brasil Perkuat Persib saat Tandang ke Madura United, Tandem Sehati David da Silva

Ilustrasi logo Persib Bandung. Image: Persib--

Mantan Timnas Brasil Perkuat Persib saat Tandang ke Madura United, Tandem Sehati David da Silva

BANDUNG, RADARTASIK.COM — Mantan timnas Brasil jadi tandem sehati David da Silva untuk laga menghadapi Madura United dalam lanjutan Liga 1 2023/2024.

Mantan timnas Brasil perkuat Persib saat tandang ke Madura United dalam laga pertama di putaran kedua Liga 1 2023/2024.

Laga Persib vs Madura United akan dilaksanakan di Stadion Gelora Bangkalan, Rabu, 1 November 2023.

BACA JUGA: Komentar Bobotoh Setelah Persib Finish di Posisi 2 Paruh Musim Liga 1: Stadion Belum Ful, Lawan Ketar-Ketir

BACA JUGA: Kembali ke Puncak Dunia? Nokia Magic Max 2023 Hadir Dengan Spek Dewa dan Kamera 144MP, Berikut Harganya

Laga Madura United vs Persib akan berjalan seru karena kedua tim berada di 4 besar.

Persib saat ini berada di posisi ke-2, sedangkan Madura United berada di posisi ke-3 klasemen Liga 1 2023/2024.

Mantan timnas Brasil Ciro Alves akan menjadi andalan Persib menggedor dan mengobrak-abrik pertahanan Madura United.

Ingat, saat Persib kalahkan PSS Sleman 4-1, Ciro Alves bermain spartan. 

BACA JUGA: Sukses Bawa Persib Pecahkan Rekor, Striker Persib Masuk Daftar Top Skorer Liga 1, Bobotoh Menyebutnya Predator

BACA JUGA: Akhirnya Vulcan S 2024 Meluncur, Power Mengadaptasi Ninja, Suspensi Turunan Sportbike

Dia mengobrak-abrik pertahanan PSS Sleman dari sisi kiri sayap Persib Bandung.

Bahkan, dia mampu memberikan 1 assist matang ke David da Silva hingga berbuah gol.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: