Bojan Hodak Bawa Kabar Buruk Soal Nick Kuipers Jelang Laga Persib vs PSS Sleman, Bobotoh Diharap Tetap Tenang

Bojan Hodak Bawa Kabar Buruk Soal Nick Kuipers Jelang Laga Persib vs PSS Sleman, Bobotoh Diharap Tetap Tenang

Ilustrasi logo Persib. Foto: Persib--

Alasan lainnya Persib siap bermain dengan striker palsu karena selama ini lini kedua Persib menjadi salah satu kunci kebangkitan Persib. Terutama saat Persib melakukan serangan.

“Permainan Persib berkembang dari lini kedua dan bukan dari striker saja,” ujar Rony Anwari dilansir dari Youtubenya.

Namun menariknya, jika Persib bermain tanpa striker atau tanpa David da Silva, lalu siapa striker pengganti David da Silva dalam taktik baru Persib tersebut?

Menurutnya, pelapis David da Silva kemungkinan dari pemain lokal karena untuk pemain asing cukup berat mengingat kuotanya saat ini sudah penuh.

Striker pelapis David da Silva dari lokal bisa saja datang dari penyerang yang sedang tajam di Liga 2.

Namun tidak menutup kemungkinan juga bahwa striker pelapis David da Silva bisa datang dari penyerang Liga 1.

“Kalau lokal kitab isa berharap dari penyerang Liga 2 yang gacor juga namun jika ada penyerang dari Liga 1 kenapa enggak,” ujarnya.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: