Tyronne Del Pino Segera Tiba di Bandung, Apakah Persib Pasti Tidak Akan Perpanjang Levy Madinda?

Tyronne Del Pino Segera Tiba di Bandung, Apakah Persib Pasti Tidak Akan Perpanjang Levy Madinda?

Tyronne Del Pino segera tiba di Bandung untuk gabung Persib. Foto: Persib--

Tyronne Del Pino Segera Tiba di Bandung, Apakah Persib Pasti Tidak Akan Perpanjang Levy Madinda? Ini Kata Pengamat

BANDUNG, RADARTASIK.COM — Kabar terbaru soal pemain asing baru Persib yang segera tiba di Bandung.

Gelandang asal Spanyol Tyronne del Pino segera tiba di Bandung dari Spanyol.

Menurut pengamat Persib, Rony Anwari Tyronne del Pino segera tiba di Bandung dari Spanyol dalam waktu yang tak lama lagi.

BACA JUGA: Ini Pelatih Persib Favorit Pilihan Robby Darwis, Bukan Bojan Hodak, Luis Milla atau Indra Thohir

BACA JUGA: Febri Hariyadi Dipilih Robby Darwis Masuk Tim Impian Persib, Tapi Kenapa Tak Dimainkan Bojan Hodak?

Kedatangan pemain asing ke Persib jelang bursa transfer Liga 1 2023/2024 memunculkan spekulasi apakah gelandang Persib Lrvy Madinda terdepak dari skuad Persib Bandung?

Seperti diketahui bahwa Levy Madinda adalah pemain pinjaman Persib dari Johor Darul Ta’zim atau JDT, klub elite Liga Malaysia.

Kontrak peminjaman Levy Madinda di Persib Bandung akan berakhir Desember 2023.


Tyronne Del Pino segera tiba di Bandung. Foto: Persib--

Bojan Hodak sudah mengeluarkan statement bahwa Del Pino akan segera ke Bandung. Kemungkinan paling cepat minggu depan sudah berlatih dengan Persib Bandung,” ujar Ronny Anwari dilansir dari Youtubenya.

BACA JUGA: Bintang Persebaya Diusulkan Gabung Persib, Bobotoh Yakin Bisa Cocok dengan Taktik Bojan Hodak

BACA JUGA: Ini Prakerja Gelombang Terakhir 2023, Buruan Dapatkan Uang Bekal Akhir Tahun

Namun meski sudah bergabung dengan Persib nantinya, kata Ronny Anwari, Tyronne del Pino akan dilihat dulu kondisinya oleh pelatih Persib Bojan Hodak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: