Asyik Naik Kereta Api Cepat Gratis 3 Bulan, Catat Tanggalnya Mulai 18 Agustus 2023

Asyik Naik Kereta Api Cepat Gratis 3 Bulan, Catat Tanggalnya Mulai 18 Agustus 2023

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil berada di dalam kereta api cepat saat ujicoba.-Foto:tangkapanlayar/dok ig ridwankamil-

BACA JUGA:TEGAS, Pelat Kendaraan RF Tidak Berlaku Lagi Mulai November 2023, Korlantas Polri Akan Ubah Kode Pelat Khusus

Perlu diketahui, progres pembangunan proyek Kereta Cepat Jakarta Bandung sudah mencapai 92 persen.

KCJB saat ini sedang dilakukan uji coba dengan kecepatan 200 km per jam.

Pada Juli 2023, uji coba kecepatan KCJB akan ditingkatkan menjadi 385 km per jam.

Sekedar informasi, PT KCIC merupakan perusahaan patungan antara konsorsium Badan Usaha Milik Negara Indonesia (BUMN) melalui PT Pilar Sinergi BUMN Indonesia (PSBI) dan konsorsium perusahaan perkeretaapian Tiongkok melalui Beijing Yawan HSR Co.Ltd.

BACA JUGA:Pemotor Tasikmalaya yang Viral Video Pukul Satpam RSIA Respati Ngaku Sipir Lapas

PT KCIC bisnis utamanya di sektor transportasi publik dengan skema business to business (B2B).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: