Hebatnya Persib, Skuad Mewahnya Bisa Dibagi 2 Tim yang Sama-Sama Kuat, Ini Daftarnya

Hebatnya Persib, Skuad Mewahnya Bisa Dibagi 2 Tim yang Sama-Sama Kuat, Ini Daftarnya

Logo Persib. Foto: Persib--

16. Rezaldi Hehanussa (bek)

17. Febri Hariyadi (sayap kanan)

18. Dedi Kusnandar (gelandang)

19. Ridwan Ansori (penyerang)

 

Victor Igbonefo Bicara Kondisinya Terakhir

Bek senior Persib Victor Igbonefo bicara kondisinya terakhir sebelum pramusim 2023 dan kick-off Liga 1 2023/2024.

Padahal Victor Igbonefo diisukan hengkang ke Rans Nusantara FC musim depan dengan status pinjaman.

Terlebih, dikabarkan Persib masih akan mendatangkan pemain asing baru dengan posisi pemain belakang.

Victor Igbonefo bicara kondisinya terakhir sebelum pramusim 2023 dengan latihan bersama Persib.

Victor Igbonefo mengaku tidak mengalami masalah dalam menjalani program persiapan menuju Liga 1 2023/2024 bersama Persib.

Menurut Victor Igbonefo, semuanya itu karena program latihan mandiri selama dua pekan sebelum pramusim dimulai. 

"Kondisi aku dan teman-teman bagus. Sebelum memulai latihan sudah ada program dua minggu,” kata Victor Igbonefo dilansir dari laman resmi Persib, Jumat 9 Juni 2023.

Menjelang pramusim 2023 dan kick-off Liga 1 2023/2024 awal Juli mendatang, kata dia, waktu yang tersedia cukup untuk menjalankan program persiapan.

“Aku melihat programnya cukup bagus untuk persiapan,” ujarnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: