SUDAH Ada Marc Klok, Kenapa Persib Tetap Datangkan Tyronne Del Pino? Ternyata Ini Alasannya

SUDAH Ada Marc Klok, Kenapa Persib Tetap Datangkan Tyronne Del Pino? Ternyata Ini Alasannya

Gelandan Persib Marc Klok saat berlatih beberapa waktu lalu. Kini meski sudah ada Marc Klok, Persib tetap datangkan Tyronne Del Pino untuk jadi playmaker. Foto: Persib--

SUDAH Ada Marc Klok, Kenapa Persib Tetap Datangkan Tyronne Del Pino? Ternyata Ini Alasannya

BANDUNG, RADARTASIK.COM — Salah satu alasan mengapa Persib tetap datangkan Tyronne Del Pino padahal sudah ada Marc Klok terjawab.

Adapun alasan Persib tetap datangkan Tyronne Del Pino meski sudah ada Marc Klok dalam skuad Luis Milla karena Persib musim lalu belum memiliki playmaker.

Menurut pengamat Persib Eko Maung atau Eko Noer Kristiyanto, musim lalu, Persib tidak memiliki playmaker, sehingga akhirnya musim ini Persib datangkan Tyronne Del Pino.

BACA JUGA: WOW, Gelandang Argentina Resmi Gabung Persib, Sukses Jalani Naturalisasi Bersama Timnas Indonesia

BACA JUGA: RESMI Dikontrak Persib, Gelandang Argentina Ini Diberkahi Skill Menawan, Sosoknya Luar Biasa

Persib mengontrak Tyronne Del Pino untuk menjadi playmaker atau otak permainan Persib musim ini.

Karena di musim lalu, Persib seperti tidak memiliki playmaker.

Bagaimana dengan Marc Klok? Eko Maung menilai Marc Klok bukan playmaker, karena inisiatif penyerangan bukan dari pemain naturalisasi tersebut. 

“Sorry Marc Klok saya kira enggak jadi playmaker, karena kadang-kadang inisiatif (penyerangan atau permainan) bukan dari dia,” analisanya.

BACA JUGA: RESMI Gabung Persib, Mantan Bintang Persipura Masuk Skuad Mewah Luis Milla, Ini Profilnya

BACA JUGA: KLUB SULTAN, Persib 2023 Punya Skuad Mewah, Resmi Persib Kontrak Mantan Bintang Persipura

Jadi menurut Eko Maung, sudah benar Luis Milla mengambil Tyronne Del Pino untuk memerankan seorang playmaker Persib musim depan.

Karena nantinya Tyronne Del Pino menerjemahkan skema-skema permainan Luis Milla.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: