TERKUAK Mengapa Achmad Jufriyanto Tetap di Persib Musim Depan, karena Luis Milla Masih…

TERKUAK Mengapa Achmad Jufriyanto Tetap di Persib Musim Depan, karena Luis Milla Masih…

Kapten Persib Achmad Jufriyanto saat memotivasi gelandang muda Persib Robi Darwis. Foto: Tangkapan layar Persib TV--

Terkuak Mengapa Achmad Jufriyanto Tetap di Persib, karena Luis Milla Masih…

BANDUNG, RADARTASIK.COM — Saat nasib bek senior Persib Victor Igbonefo dipinjamkan ke Persebaya, bek senior Persib lainnya Achmad Jufriyanto kemungkinan besar tetap di Persib.

Kini terkuak alasan mengapa Achmad Jufriyanto tetap di Persib musim depan karena Luis Milla masih membutuhkan peran dari bek senior Persib itu.

Pengamat Persib Rony Anwari menjelaskan alasan Achmad Jufriyanto dipertahankan Persib untuk musim depan karenan Luis Milla masih membutuhkan sosok pemimpin di Persib.

BACA JUGA: TERJAWAB Nasib Victor Igbonefo di Persib Bandung Musim Depan, Akan Dipinjamkan ke Klub Besar Liga 1

BACA JUGA: Bertalenta, 2 Alumni Inggris Gabung Persib, Masuk Proyek The Dream Team 3.0, Posisinya Bek dan Penyerang

“Mungkin di sini Luis Milla memang mengatakan butuh pemain yang senior, pemain yang berjiwa seorang kapten maupun berjiwa pemimpin di lapangan,” ujar Rony Anwari dilansir dari Youtubenya.

Sementara itu alasan peminjaman Victor Igbonefo ke klub lain oleh Persib, kata dia, karena ada pemain asing atau lokal yang akan masuk Persib menggantikan bek di Persib.

Sebelumnya, dia mengatakan bahwa jika ada bek baru Persib, maka opsi bagi bek senior itu bertahan, dilepas atau dipinjamkan.

Nah, di Persib saat ini ada 2 bek senior lokal yaitu Victor Igbonefo dan Achmad Jufriyanto.

BACA JUGA: Nama-Nama 18 Bintang Baru Persib Bertalenta Hebat Memutuskan Berlatih di Qatar, Ini Daftarnya

BACA JUGA: RESMI Gabung Persib, Mantan Bintang Persipura Sudah di Bandung, Siap Latihan dan Masuk The Dream Team 3.0

Kontrak 2 bek senior di Persib masih ada hingga 2024 karena Persib menghormati peran kedua bek senior itu dalam musim-musim, sebelumnya. 

“Manajemen Persib menghormati sampai kontraknya selesai saja,” papar Rony.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: