7 Bansos Resmi Segera Cair di 2023, Cek Nama Anda di DTKS
Sebanyak 7 bansos resmi segera cair di 2023.-Radartasik.com-
TASIK, RADARTASIK.COM – Kabar bahagia. Presiden Joko Widodo menginstruksikan bantuan sosial alias bansos selama PPKM dilanjutkan tahun 2023.
Presiden Jokowi menyampaikan bahwa bansos selama PPKM dilanjutkan tahun 2023 di Istana Negara, Jakarta, Jumat 30 Desember 2022.
”Perlu saya sampaikan, jangan sampai ada kekhawatiran, walaupun PPKM dicabut bansos akan tetap dilanjutkan,” ujar presiden.
Selain bansos, pemerintah akan melanjutkan sejumlah intensif seperti intensif pajak yang berlaku selama PPKM 2022.
BACA JUGA: ASTech Buka Lowongan Kerja Terbaru untuk Posisi Project Technician, Penempatan di Tasikmalaya
Paling tidak 7 bansos resmi segera cair di 2023. Anggaran bantuan sosial tahun ini mencapai Rp470 triliun.
Berikut ini 7 bansos resmi segera cair di 2023:
1. Bantuan Non Tunai Pangan (BPNT)
Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau Program Sembako adalah bantuan sosial pangan dalam bentuk non tunai dari pemerintah yang diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) setiap bulannya melalui mekanisme perbankan.
BACA JUGA: 5 Cara Nonton Film Gratis dan Legal di Internet, Cek Linknya di Sini
KPM akan menerima kit bantuan non tunai berupa kupon elektronik (e-voucher) dari Bank Penyalur.
Bantuan tersebut tidak dapat diambil tunai dan apabila bantuan tidak dibelanjakan dalam bulan tersebut, maka nilai bantuan tetap tersimpan dan terakumulasi.
KPM dapat menggunakan e-voucher tersebut untuk membeli beras serta bahan pangan lainnya seperti telur, sesuai jumlah dan kualitas yang diinginkan di e-warong.
2. Program Keluarga Harapan (PKH)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber