Cara Dapat Saldo DANA Gratis ke Dompet Elektronik Lewat DANA Kaget dan Mini Games

Senin 15-09-2025,17:20 WIB
Reporter : Andriansyah
Editor : Andriansyah

Selain DANA Kaget, kamu bisa mencoba fitur Mini Games untuk menambah saldo DANA gratis setiap hari.

Mini Games seperti DANA Shake, Labyrinth, dan Lucky Spin memberikan koin yang dapat ditukar saldo.

Setiap misi dalam game cukup sederhana, hanya perlu dimainkan secara konsisten untuk hasil maksimal.

Akun premium tetap jadi syarat penting agar hadiah bisa langsung masuk ke dompet elektronik.

Semakin sering menyelesaikan misi, semakin cepat koin terkumpul untuk ditukar ke saldo DANA gratis.

Selain itu, ada juga aplikasi penghasil uang yang menyediakan misi sederhana untuk pengguna.

BACA JUGA:Link Resmi DANA Kaget: Cara Klaim Cepat Saldo DANA Gratis

BACA JUGA:Cuan Ngalir! Berikut 6 Tools AI untuk Menghasilkan Uang dari YouTube

Beberapa misi yang tersedia antara lain membaca novel, menonton video, hingga membaca berita harian.

Setiap misi berhasil memberi poin atau koin yang kemudian bisa ditukar menjadi saldo DANA.

Aplikasi populer yang bisa dipakai adalah ClipClaps, GoNovel, Money Well, Google Opinion Rewards, hingga Step Fit.

Semua aplikasi tersebut sudah terbukti membayar pengguna ke dompet elektronik dengan metode penarikan saldo.

 

Catatan: Artikel ini hanya berupa informasi seputar saldo DANA Kaget Gratis yang bisa dimanfaatkan untuk menambah penghasilan. Namun segala resiko seperti kegagalan di luar tanggung jawab radartasik.disway.id

Kategori :