Wisata Curug Tilu Rancabali Bandung, Surga Tersembunyi dengan Rainbow Slide dan Resort Pinggir Sungai!

Minggu 02-03-2025,11:00 WIB
Reporter : Andriansyah
Editor : Andriansyah
Wisata Curug Tilu Rancabali Bandung, Surga Tersembunyi dengan Rainbow Slide dan Resort Pinggir Sungai!

Beragam makanan dan minuman tersedia di tempat ini, mulai dari jajanan khas Bandung hingga hidangan kekinian yang menggugah selera.

Harga Tiket Masuk dan Jam Operasional

Untuk menikmati semua fasilitas dan keindahan alam di Curug Tilu, wisatawan perlu membayar tiket masuk sebesar Rp25.000 per orang.

BACA JUGA:Cara Login Magic Chess: Go Go Pakai Akun MLBB, Langsung Dapat Commander Gratis!

Tempat wisata ini buka setiap hari mulai pukul 07.00 hingga 19.00 WIB.

Informasi terbaru mengenai tempat ini bisa diakses melalui akun Instagram resminya @ecoparkcurugtilu.official.

Kategori :