Daftar Lagu yang Akan Dibawakan Finalis Top 12 Indonesian Idol 2025 Babak Spekta 3

Senin 10-02-2025,06:17 WIB
Reporter : Dela Fitriani
Editor : Andriansyah

RADARTASIK.COM - Indonesian Idol 2025 telah mencapai babak Spektakuler Show, dan kini tersisa 12 peserta terbaik yang siap memberikan penampilan luar biasa.

Para finalis akan tampil membawakan lagu-lagu dalam bahasa Indonesia pada Senin, 10 Februari 2025, pukul 21.15 WIB di RCTI.

Berikut adalah daftar lagu yang akan dibawakan oleh Top 12 Indonesian Idol 2025:

Daftar Lagu Top 12 Indonesian Idol 2025

BACA JUGA:Patroli Malam di Kota Tasikmalaya, Polisi dan Tim Gabungan Cegah Balap Liar

- Gala Bunga Matahari dari Sal Priadi

- Hingga Tua Bersama dari Rizky Febian

- Jangan dari Marion Jola feat. Rayu Putra

- Kenangan Manis dari Pamungkas

- Melukis Senja dari Budi Doremi

- Rahasia Hati dari Element

- Runtuh dari Feby Putri & Fiersa Besari

- Separuh Aku dari NOAH

BACA JUGA:Wow Mau Dapat Uang dari Game?! 5 Aplikasi Game Penghasil Uang Langsung ke Rekening Tanpa Modal!

- Sesuatu di Jogja – Adhitia Sofyan

- Tanpa Cinta dari Yovie & Nuno

Kategori :