Kymco Down Town 250i ditawarkan dalam 3 pilihan warna yakni Pearly Black, Mat Silver Crystal dan Mat Gray.
BACA JUGA: Spesifikasi Xiaomi Poco C65: Menawarkan Pengalaman Luar Biasa dengan Baterai Tahan Lama
2. Kymco X-Town 250i
Instrumen multi fungsi pada X-Town 250i menampilkan informasi speedmeter, odometer, oil service, lampu, sein, bahan bakar, temperatur mesin, jam dan trip meter
X-Town 250i dilengkapi dengan Port USB untuk men-charge smartphone ketika berkendara jauh sehingga tidak akan khawatir kehabisan daya baterai.
Kini rem depan X-Town 250i dilengkapi dengan kaliper 3 piston disk brake @260mm. Rem belakang disc brake @240mm dan ABS dual channel.
BACA JUGA: FINAL, Persib Coret Tyronne del Pino dan Digantikan Bruno Mota? Bojan Hodak Langsung Buka-Bukaan
Kapasitas tangki bahan bakar X-Town 250i mencapai 12,5 liter sehingga lebih nyaman saat melakukan touring jauh.
Kini harga X-Town 250i dibanderol lebih murah ketimbang Down Town yakni Rp 65.500.000 (OTR Jakarta). Harga X-Town 250i di luar wilayah Jakarta bisa berbeda.
Kymco X-Town 250i pun ditawarkan dalam 3 pilihan warna yaitu Matte Black, Pearly White dan Matte Silver Crystal.
3. Yamaha XMAX 250 Connected
BACA JUGA: Prediksi Hristo Stoichkov: Duel Juventus Vs Inter Milan Berakhir dengan Skor 2-2
Yamaha XMAX 250 Connected ditawarkan dalam 4 pilihan warna yakni Dark Petrol, Premium Black, Prestige Grey, Luxury Red.
Harga XMAX 250 Connected tidak jauh berbeda dengan X-Town Rp 66.000.000. Harga XMAX 250 Connected ini OTR Jakarata. Untuk daerah lain bisa berbeda.
Mesin Blue Core XMAX berkapasitas 250 cc dilengkapi dengan Liquid Cooled, SOHC, 4 Valves untuk performa dan akselerasi yang bertenaga sehingga berkendara menjadi lebih menyenangkan.