Kamera: 50 MP (wide) 2 MP (macro) 2 MP (depth)
Baterai: Li-Po 5000 mAh
Harga: Rp 2.099.000
7. Realme 9i
Realme 9i menjadi salah satu HP milik realme yang memiliki price to performance yang cukup oke. HP ini memiliki berbagai fitur menarik, bahkan bisa dikatakan unggul di kelasnya. Salah satu yang menjadi perhatian adalah chipset yang digunakannya. Realme 9i ini sudah menggunakan chipset Snapdragon 680 4G.
Spesifikasi
Layar: IPS LCD 6.6 inci
Chipset: Qualcomm Snapdragon 680
RAM: 4 GB, 6 GB
Memori Internal: 64 GB, 128 GB
Kamera: 50 MP (wide) 2 MP (macro) 2 MP (depth)
Baterai: Li-Po 5000 mAh
Harga: Rp 2.698.000
8. Vivo Y21T
Bukan HP vivo namanya kalau tidak menawarkan desain yang “wah”. Dengan bodinya yang memiliki rangka datar alias flat, vivo Y21T berikan pengalaman genggam yang cukup nyaman. Ditambah dengan modul kameranya yang menyerupai HP flagship, kian berikan kesan mewah pada HP Rp2 jutaan ini.
Spesifikasi