Namun ternyata bukan Garuda secara langsung akan tetapi anak perusahaan Garuda yaitu CitiLink yang baru direncanakan.
3. Lion Air
Perjalanan Tasik-Jakarta juga pernah menggunakan pesawat dari grup Lion Air adalah maskapai penerbangan yang menyediakan penerbangan dari Tasikmalaya ke Jakarta yaitu Wings Air.
4. Susi Air
Perjalanan Tasik-Jakarta juga pernah ada maskapai Susi Air adalah maskapai penerbangan regional yang melayani rute-rute dalam negeri di Indonesia.
Meskipun Susi Air lebih fokus pada penerbangan ke daerah terpencil, mereka juga mungkin menyediakan penerbangan dari Tasik-Jakarta, itu pun tidak lama, saat ini belum ada lagi.
Perjalanan Tasik-Jakarta menggunakan pesawat hingga saat ini belum dibuka kembali setelah adanya penutupan Bandara Wiriadinata pasca Covid-19 di tahun 2020 lalu.