Maka setiap Rabu, dia turun ke lapangan memastikan apakah orang tuanya hadir bertemua anak asuhnya, kemudian bagaimana progresnya.
"Dan dalam waktu dekat, kita akan melaksanakan lebih progresif lagi dengan cara membuat WA Masking kepada orang tua asuh yang belum mengentaskan. Jadi yang belum terentaskan anak balita stuntingnya maka orang tua asuhnya akan kita push melaporkan dan menggunakan WA Masking memastikan mereka bekerja," tegasnya.