BURUAN Dibuka Lowongan Kerja untuk Usia Maksimal 35 Tahun, Begini Cara Melamar
TASIK, RADARTASIK.COM – Buruan! Sebanyak 3 perusahaan buka lowongan kerja untuk usia maksimal 35 tahun.
Tiga perusahaan tersebut satu mempersyaratkan kualifikasi pendidikan minimal lulusan SLTA. Satu lagi pendidikan minimal lulusan D3.
Sedangkan daerah penempatan pekerja baru adalah Tasikmalaya, Ciamis dan Garut.
BACA JUGA: Perusahaan Bus dari Tasik Punya Tarif Baru Nih, Berlaku Per Tanggal 2 Mei 2023 Cek Rute Mana Saja
Inilah lowongan kerja untuk usia maksimal 35 tahun yang dibuka SIM Group, Taman Hati dan MyRepulic.
1. SIM Group
SIM Group sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Account Executive Area Ciamis, Tasikmalaya dan Garut.
Job Desk:
- Membangun hubungan yang baik dengan klien
- Memastikan atas pemenuhan pemesanan klien tepat waktu untuk pelanggan
- Memberikan informasi atau pembaharuan aplikasi dengan jelas ke mitra kerja
- Memberikan solusi produk alternatif kepada mitra/klien