Duduk di di posisi ke-16, Lecce hanya berjarak dua poin dari zona degradasi setelah Verona berhasil mengalahkan Bologna kemarin.
Satu-satunya kemenangan Lecce melawan AC Milan dalam 16 pertandingan tandang di Serie A terjadi pada tanggal 19 Oktober 1997.
AC Milan sendiri hanya kalah dua kali dari 33 pertandingan Serie A mereka melawan Lecce, mereka menang 19 kali dan ditahan imbang dalam 12 laga.