Leadership Kuat Bawa Dirut BRI Sunarso Menjadi Indonesia Best CEO 2022

Selasa 28-02-2023,23:35 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

Buah dari tangan dingin Sunarso dalam menghadapi berbagai tantangan tersebut terlihat jelas dari kinerja keuangan yang dibukukan perseroan. Pada 2020 yaitu tahun pertama pandemi melanda, laba bersih BRI mencapai Rp 18,66 triliun.

BACA JUGA: Tolak Pengesahan Undang-Undang Omnibus Law, Gabungan Buruh dan BEM serta Pelajar Demo ke DPRD Kota Tasik

BACA JUGA: Sulthan Zaky Jadi Pemain Termuda yang Dibawa di Piala AFC U-20, Shin Tae-yong Terkesan

Berlanjut pada 2021, BRI berhasil membukukan laba bersih (bank only) sebesar Rp 32,22 triliun atau tumbuh 75,53% year on year. Pada Tahun 2022, BRI Group kembali menorehkan kinerja gemilang dengan mencatatkan laba bersih senilai Rp 51,4 triliun atau tumbuh 67,15% secara year on year dengan total aset tumbuh double digit sebesar 11,18% yoy menjadi Rp 1.865,64 triliun.

Kategori :