WARGI Kota Tasik yang Mau Magang ke Jepang, Buruan Daftar!

Kamis 23-02-2023,05:15 WIB
Reporter : Tina Agustina
Editor : Tina Agustina

9. Surat izin orang tua/wali/suami/istri dan bermateri cukup

10. Foto keluarga ukuran 4R sebanyak 2 lembar, berupa 1 foto keluarg dan 1 foto rumah tempat tinggal

11. Surat pernyataan belum pernah mengikuti program training

12. Pas foto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 6 lembar dan ukuran 3x4 sebanyak 4 lembar

BACA JUGA:UHUY Mas Menteri Ajukan Hari Kejepit Jadi Libur Nasional Nih, Makin Banyak Waktu Healing Nih Kita

Untuk seluruh persyaratan dapat diakses melalui bitly.ws/AuDr atau ke DinasTenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jawa Barat.

Kategori :