BACA JUGA: Persib Diusulkan Main di Liga Singapura, Penyebabnya Sudah Terlalu Banyak
Mendapatkan bantuan pengobatan dari Persib, pihak keluarga Hambali, Rizky Saputra mengucapkan terima kasih.
“Saya mewakili keluarga mengucapkan terima kasih kepada Persib atas bantuan dan perhatian yang diberikan. Semoga adik saya Hambali bisa lekas sembuh,” ujar Rizky Saputra.