8 Golongan Warga Dapat 'Uang Kaget' Hingga Rp750 Ribu Jelang Natal 2022 dan Tahun Baru 2023

Rabu 21-12-2022,18:15 WIB
Reporter : Tia Azizah
Editor : Ruslan

3. Nelayan kecil

4. Nelayan buruh

5. Ojek online

6. Ojek konvensional

BACA JUGA: Cling! Kualitas CNG Setara Pertamax Turbo RON 98, Harga Bahan Bakar Baru Pengganti Pertalite Hanya Rp 3 Ribuan

7. Masyarakat miskin yang belum pernah mendapat bantuan sosial apa pun dari pemerintah pusat atau pemerintah daerah (harus terdaftar di DTKS).

8. Warga yang terdata dalam Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrim (P3KE) hingga tahun 2024.

Bantuan langsung ini sudah tersalurkan 3 bulan terakhir di akhir tahun 2022, yaitu sejak bulan Oktober, November dan Desember.

Contoh pencairan besaran daerah yang berbeda-beda tersebut.

BACA JUGA: Harga BBM Resmi Naik, Cek Harga Pertalite dan Pertamax 19 Desember 202

Daerah Tulungagung dicairkan sebesar Rp150 ribu selama 3 bulan berturut-turut. Maka, total yang didapat sebesar Rp450 ribu.

Namun ada juga daerah yang memberikan selama 4 bulan dengan bantuan Rp150 ribu per bulan. Contohnya Kabupaten Blora, Jawa Tengah yang sudah cair sejak September lalu.

Kemudian untuk Provinsi Lampung diberikan sebesar Rp250 ribu selama 3 bulan dengan total Rp750 ribu.

Untuk persyaratan pencairan BLT BBM 2022 cukup mudah. Penerima cukup membawa KTP asli dan KK asli ke bank tempat bantuan ini dicairkan.

BACA JUGA: Jreng! Kupu-Kupu Malam Episode 7, Hubungan Laura dengan Arif Dirgantara dan Raffi Pelik, Bagaimana Endingnya?

BLT akan dicairkan melalui bank daerah seperti Bank Jatim untuk penerima daerah Jatim. Bank Himbara seperti BRI, BNI dan Mandiri. Ada juga yang melalui PT Pos Indonesia.

Kategori :