"Perlu ada sebuah perencanaan terintegrasi, minimal deteksi dini. Jika bencana berawal dari hulu," katanya.
Selain itu, keterlibatan masyarakat sekitar Sungai Citanduy atau titik rawan bencana agar bisa mendeteksi secara dini, sebelum bencana terjadi.