radartasik.com, TASIK, RADSIK - SDN Sukarindik Kecamatan BungurAsari Kota Tasikmalaya memiliki proAgram bersedekah, yang ruAtin dilakukan setiap peAringatan hari besar Islam.
Untuk Ramadan kali ini, SDN SuAkaArindik pun melakukan berAbagi kebaikan dan kebahagiaan di bulan suci ini.
Dari 22 siswa tersebut, mereka mendapatkan beras 3 kilogram (kg) dan bingkisan dari pengumpulan sedekah siswa, guru dan kepala sekolah. Hal ini sebagai bentuk penerapan pendidikan karakter.
“Dengan begitu warga sekolah dapat terus berbagi kebaikan kepada siswa atau warga yang membutuhkan. Lebihnya juga diberikan ke Masjid Agung Kota Tasikmalaya,” ujarnya.
Salah satu siswi yang mendapatkan SDN Sukarindik berbagi, Nabila Khoirunisa dari kelas 4 bersyukur bisa mendapatkan sembako ini. Dengan begitu, bisa membantu kebutuhan keluarganya.
“Terima kasih untuk teman-teman guru, dan kepala sekolah atas sedekahnya,” katanya. (riz)