Bajak Laut di Indonesia, Ternyata Dikendalikan Kerajaan Sriwijaya

Senin 28-02-2022,05:00 WIB
Reporter : agustiana

radartasik.com - Bajak laut di Indonesia pernah ada, s aat zaman kerajaan.

Ini sebuah cerita melegenda yang ada di Indonesia, di masa Kerajaan Sriwijaya.

Dilansir dari Nationalgeographic, Minggu (27/02/22), ada kisah bajak laut di perairan Selat Malaka.

Ada lima orang bersenjata memanjat suatu kapal tanker yang mengambang di atas gelombang.

Kelima orang itu mengikat semua awak kapal, kemudian memaksa agar muatan kapal dipindahkan ke tangki yang telah mereka siapkan.

Peristiwa perompakan itu terjadi di Selat Malaka, beberapa tahun silam, menurut laporan International Maritime Bureau.

Saat itu, setiap hari diperkirakan sekitar 200 kapal berlayar melewati Selat Malaka.

Sementara itu, bajak laut menjadi kisah yang terus membayangi jalur pelayaran paling sibuk di dunia itu.

Tags :
Kategori :

Terkait